Usai Melepas Komjen Paulus Waterpauw, Kapolda Papua: Kami Tidak akan Mundur Selangkah pun
Selasa, 09 Maret 2021 – 11:37 WIB

Kapplda Papua Irjen Pol Mathius Fakhiri. (ANTARA/Evarukdijati)
Seperti diketahui, Irjen Fakhiri menggantikan Komjen Paulus Waterpauw.
Irjen Fakhiri sebelumnya menjabat Wakapolda Papua.
Posisi Wakapolda Papua kini dijabat oleh Brigjen Eko Rudi Sudarto.
Brigjen Eko sebelumnya menjabat Kabagopsnalev Korbinmas Baharkam Polri. (antara/jpnn)
Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri melepas Komjen Paulus Waterpauw yang akan melaksanakan tugas sebagai kepala Badan Intelijen dan Keamanan (Kabaintelkam) Polri. Irjen Mathius memastikan akan menerapkan pendekatan kesejahteraan di wilayah yang rawan KKB
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Polri Kerahkan Armada Udara untuk Cari Korban Pembantaian KKB di Yahukimo
- Polri Kerahkan Pesawat dan Helikopter Mencari Korban Pembantaian KKB