Usai Singapura, Menpar Bidik Penerbangan Malaysia-Silangit
Senin, 30 Oktober 2017 – 20:32 WIB
Menpar menjelaskan, target Sumatera Utara dengan Danau Toba sebagai ikon pada tahun 2019 ini adalah 1 juta wisman. Artinya dengan capaian tersebut akan dapat menghasilkan 1 juta dolar AS.
Untuk itu ia berharap kerja sama dan dukungan dari semua pihak untuk dapat meraih capaian tersebut. (rel)
Menteri Pariwisata Arief Yahya menegaskan strategi pengembangkan kawasan wisata Danau Toba dipastikan tidak akan berhenti sampai di penerbangan internasional.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Dongkrak Potensi Pariwisata, IA-ITB Meluncurkan Tobaverse
- Anggota DPR Desak Bappenas Segera Bangun Jalan Penghubung di Sumut
- Gelar Event Berkelas Dunia, Sanggam Hutapea: Momentum Mempromosikan Pariwisata Danau Toba
- Antisipasi Kunjungan Wisman, LPEI Dukung Vaksinasi di Kawasan Pulau Samosir
- Bamsoet: Pembangunan Pariwisata Danau Toba Harus Berdayakan UMKM