Usai UN, Pelajar Dua SMK Tawuran
Rabu, 18 April 2012 – 07:20 WIB

Usai UN, Pelajar Dua SMK Tawuran
BOGOR- Tawuran antarpelajar kembali pecah. Setelah selesai mengerjakan ujian nasional (UN), belasan pelajar SMA dari dua sekolah berbeda kembali terlibat tawuran di Jalan Raya Tajur, Kecamatan Bogor Timur, kemarin. Jumlah yang tidak seimbang membuat sejumlah pelajar SMK lain lari terbirit-birit. Nahas saat hendak kabur, korban terkena lemparan sabuk gir yang tepat mengenai kepala. Korban langsung tersungkur dengan luka di bagian kepala.
Seorang siswa SMK Rizky (16), mengalami luka di bagian kepala terkena sambaran sabuk gir. Akibatnya, korban harus dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.
Peristiwa berlangsung sekitar pukul 11:30. Saat itu, korban yang tercatat sebagai warga Gang Cigir RT 03/06, Kecamatan Ciawisedang, itu tengah mengendarai sepeda motor. Saat melintas di lokasi kejadian, korban melihat rekan-rekannya sedang terlibat aksi tawuran dengan pelajar salah satu SMK di Kota Bogor. Niat membantu, korban malah memperkeruh keadaan.
Baca Juga:
BOGOR- Tawuran antarpelajar kembali pecah. Setelah selesai mengerjakan ujian nasional (UN), belasan pelajar SMA dari dua sekolah berbeda kembali
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi, ASN Kendari Masih Bisa Berpose Begini
- Diduga Korupsi APBDes Rp 1,3 Miliar, Eks Kades Kelumpang Buron
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Bocah SD yang Tenggelam di Sungai Komering Akhirnya Ditemukan
- Sri Meliyana Sebut Kemenkes Dukung Adanya Fasilitas Ruang Rawat Inap Puskesmas di Palembang