USD Masih Bertengger di Rp 15 Ribu, Rupiah Hari Ini Ditutup Suram
Selasa, 26 Juli 2022 – 19:09 WIB
"Menyebabkan sebagian pelaku pasar menutup posisi untung dari USD mereka," ungkapnya.
Kendati begitu, tingginya ekspektasi kenaikan suku bunga The Fed masih mempertahankan minat beli USD di pasar global, yang dapat membatasi minat pada aset-aset berisiko.
Pelaku pasar menunggu petunjuk kenaikan suku bunga dari The Fed dan untuk setiap petunjuk ekonomi yang melambat akan mendorong pergeseran dari fokusnya pada inflasi.
Rupiah pada pagi hari dibuka menguat ke posisi Rp 14.964 per USD, rupiah hari ini bergerak di kisaran Rp 14.955 per USD hingga Rp 15.002 per USD. (antara/jpnn)
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap USD yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa sore, ditutup stagnan.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor