Usia 39 Tahun, Marcus Camby Ingin ke Rockets
Senin, 22 Juli 2013 – 20:09 WIB

Usia 39 Tahun, Marcus Camby Ingin ke Rockets
HOUSTON - Usia yang sudah menginjak 39 tahun tak mengurangi semangat Marcus Camby bermain di NBA. Kabarnya, Camby kini tengah dibidik Houston Rockets untuk kompetisi NBA musim mendatang. “Jika Camby berstatus free agents, dia akan ke Rockets. Camby memiliki banyak pengalaman. Dia akan sangat cocok dengan Rockets. Namun, saat ini memang masih terlalu dini. Kita lihat apa yang akan terjadi dalam beberapa hari ke depan,” tegas Kaplan seperti dilansir laman NBC Sports, Senin (22/7).
Agen Camby, Rick Kaplan mengatakan, Rockets kini memang menjadi klub terdepan untuk mendapatkan tanda tangan pemain kelahiran 22 Maret 1974 tersebut. Apalagi, Camby bukanlah nama asing bagi Rockets.
Baca Juga:
Pada musim 2012 lalu, dia bermain untuk Rockets. Namun, ketika itu Camby hanya bermain sebanyak 19 pertandingan sebelum akhirnya dibuang ke New York Knicks. Kaplan mengatakan, kondisi Camby juga masih fit meski sudah berusia 39 tahun.
Baca Juga:
HOUSTON - Usia yang sudah menginjak 39 tahun tak mengurangi semangat Marcus Camby bermain di NBA. Kabarnya, Camby kini tengah dibidik Houston Rockets
BERITA TERKAIT
- Bali United Payah, Persis Solo Berpesta Gol, Cek Klasemen Liga 1
- Ini Tugas Pertama Jordi Cruyff di Timnas Indonesia
- All England 2025: Putri KW Memukul Unggulan ke-8
- Menpora Dito Pastikan Timnas Bahrain Disambut dengan Standar Keamanan Internasional
- Alasan Hendra Setiawan Mau Menjadi Pelatih Sabar/Reza di All England 2025
- Liverpool vs PSG: The Reds Enggan Main Aman