Usir Galau, Jupe Sibukan Diri
Selasa, 25 September 2012 – 13:47 WIB

Usir Galau, Jupe Sibukan Diri
JAKARTA - Aktris seksi, Julia Perez, sedang dirundung masalah. Selain harus ditinggal Gaston Castanyo ke Argentina, papa Jupe saat ini sedang menjalani persidangan akibat keterlibatan penggunaan narkoba. Untuk menghilangkan rasa sedih, Jupe memilih menyibukkan diri dengan kerja. Bahkan saat bisa mengambil libur, Jupe memutuskan untuk tetap bekerja.
"Kalau mikirin papa dan Gaston bisa nangis. Cengeng deh, dibawa kerja dan positif aja," terang Jupe saat ditemui di Studio RCTI Kebon Jeruk Jakarta Barat, Selasa (25/9).
Baca Juga:
Meski berpisah lama dengan papanya, Jupe menyatakan tetap peduli. "Saya enggak tega. Itu papa saya, walaupun saya enggak pernah rasakan. Saya tetep care apapun yang terjadi, inginkan yang terbaik," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA - Aktris seksi, Julia Perez, sedang dirundung masalah. Selain harus ditinggal Gaston Castanyo ke Argentina, papa Jupe saat ini sedang menjalani
BERITA TERKAIT
- Begini Kondisi Terkini Nikita Mirzani di Tahanan
- Zara Leola Rilis Hilang Tapi Ada, OST Serial Drama Saudade
- Rumah Keluarga Terendam Banjir, Ziva Magnolya Turun Tangan Membersihkan
- Lewati Ramadan Tanpa Istri, Baim Wong: Aman Aman Saja
- Seru Banget, Raissa Ramadhani Buat Sesi Curhat Bersama Penggemar
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Senasib dengan Vadel, Dewi Perssik: Takbir