Usir Jerawat di Punggung dengan Menggunakan 6 Bahan Alami Ini
Selasa, 13 Desember 2022 – 08:16 WIB

Ilustrasi kunyit. Foto: Laman MSN
jpnn.com, JAKARTA - SALAH satu masalah kulit yang paling populer ialah jerawat.
Jerawat bisa tumbuh di mana saja di tubuh Anda. Umumnya, jerawat menyerang wajah Anda.
Namun, tidak jarang, jerawat juga bisa menyerang punggung Anda.
Pastinya sangat menganggu dan membuatmu menjadi tidak nyaman.
Namun jangan khawatir, karena masalah ini bisa dituntaskan dengan menggunakan bahan-bahan alami yang ada di dapur.
Penasaran? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Bubuk kunyit
Kunyit merupakan salah satu bahan alami yang tersedia di dapur yang ampuh menghilangkan jerawat di punggung.
Caranya, campurkan dua sendok teh bubuk kunyit dengan satu sendok teh minyak wijen.
Ada beberapa bahan alami yang bisa membantu menghilangkan jerawat di punggung dengan mudah dan salah satunya ialah dengan menggunakan tomat.
BERITA TERKAIT
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan
- Singkirkan Uban di Rambut dengan Menggunakan 3 Bahan Alami Ini
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Bantu Jaga Tekanan Darah Tetap Normal
- 4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat
- 5 Manfaat Air Kelapa, Bantu Kontrol Berat Badan