Usir Perambah Hutan, Bakar 150 Gubuk
Jumat, 10 Juni 2011 – 02:45 WIB

Usir Perambah Hutan, Bakar 150 Gubuk
Pembersihan perambah TNBBS tahun 2011 dipusatkan di delapan titik yang sebagian besar di wilayah Lambar dan hanya sebagian di Tanggamus. TNBBS di Lambar merupakan sumber daerah aliran sungai (DAS) yang meliputi delapan kabupaten yang ada di Lampung.
Setelah delapan titik tersebut dibersihkan dari perambah, pihaknya akan melakukan rehabilitasi atau penghijauan kembali hutan. "Tahun ini target kita bisa merehabilitasi sekitar 8 ribu ha hutan kawasan TNBBS yang rusak," imbuhnya. (rnn/c1/een)
LEMONG - Balai Besar Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (TNBBS) benar-benar serius menangani para perambah di hutan kawasan setempat. Sejak Rabu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi, ASN Kendari Masih Bisa Berpose Begini
- Diduga Korupsi APBDes Rp 1,3 Miliar, Eks Kades Kelumpang Buron
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Bocah SD yang Tenggelam di Sungai Komering Akhirnya Ditemukan
- Sri Meliyana Sebut Kemenkes Dukung Adanya Fasilitas Ruang Rawat Inap Puskesmas di Palembang