Usir Tikus yang Berkeliaran di Rumah dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini

Usir Tikus yang Berkeliaran di Rumah dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
Daun salam. Foto: RawSpiceBar

jpnn.com, JAKARTA - TIKUS merupakan salah satu binatang penghuni rumah yang bisa mengganggu ketenangan Anda.

Tikus, seperti kecoak, jika dibiarkan berkeliaran di rumah terlalu lama, bisa membahayakan kesehatan Anda.

Untuk mengusirnya kita sering menggunakan racun dan alat perangkap.

Namun, kini sudah ada bahan-bahan alami yang lebih efektif untuk mengusir tikus di lingkungan rumah.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Lada Bubuk

Lada bubuk adalah salah satu cara mengusir tikus paling ampuh karena aromanya yang pedas, sehingga membuat binatang ini kabur dalam waktu singkat.

Penggunaan lada bubuk sebagai cara ampuh mengusir tikus dari rumah bisa dilakukan dengan cara menaburkan lada bubuk di setiap sudut rumah.

2. Daun Salam

Daun salam merupakan salah satu mengusir tikus dari rumah secara ampuh.

Ada beberapa jenis bahan alami yang bisa membantu mengusir tikus yang berkeliaran di rumah Anda dengan cepat dan salah satunya lada bubuk.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News