Ustadz Gadungan Gondol HP PRT Dekan
Rabu, 01 September 2010 – 08:41 WIB

Ustadz Gadungan Gondol HP PRT Dekan
Zahara melaporkan kejadian ini ke Mapolsek Jeumpa. Dia menjelaskan, tujuan untuk lapor ini agar tidak ada lagi masyarakat yang terkecoh oleh penampilan pelaku kejahatan yang berpakaian ustadz. "Terutama aksi penjahat menjelang lebaran, dengan bermacam modus untuk mengelabui calon korbannya,” ungkap Zahara saat ditemui di Mapolsek Jeumpa. Zahara bahkan mengaku sudah mengenali pelaku. Disebutkan, sebelumnya pelaku sudah pernah datang dan menggondol HP milik puterinya. (bah/sam/jpnn)
Baca Juga:
BIREUEN -- Rumah kediaman Dekan FKIP Universitas Almuslim, Dra Zahara M.Pd, menjadi sasaran kejahatan. Namun, kali ini yang mengalami kerugian adalah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berkedok Jadi Tukang Buah, Maling Gasak Motor Pak RT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran