USU Terima 3.117 Jalur SNMPTN
Kamis, 10 Mei 2012 – 12:59 WIB
“Sedangkan hasil ujian tertulis tersebut akan diumumkan pada 7Juli 2012 yang dapat diakses pada laman http://www.snmptn.ac.id,”jelasnya.
Untuk tahapan pendaftaran SNMPTN jalur ujian tertulis bilang Zulkifli, dilakukan dengan pembayaran di Bank Mandiri atau kantor pos dengan menggunakan tanggal lahir sebagai identitas dan selanjutnya akan mendapatkan PIN dan KAP.
“Selanjutnya dengan menggunakan PIN dan KAP, siswa atau peserta melakukan login ke laman http://www.ujian.snmptn.ac.id untuk mengisi borang. Setelah mengisi borang peserta dapat mencetak kartu ujian sembari menunggu waktu mengikuti seleksi ujian tertulis sesuai jadwal,”ucapnya.
Adapun untuk biaya pendaftaran seleksi SNMPTN jalur ujian tertulis sebesar Rp150 ribu per-peserta bagi peserta IPA/IPS dan Rp175ribu per-peserta untuk IPC.
MEDAN-Universitas Sumatera Utara (USU) menyiapkan kuota sebanyak 3.117 bagi calon mahasiswa untuk mengikuti SNMPTN jalur tulis tahun akademik 2012/2013.
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut