Usul, Lima Tahun Dua Kali Pemilu Serentak
Minggu, 26 Januari 2014 – 16:29 WIB

Usul, Lima Tahun Dua Kali Pemilu Serentak
Dengan Pemilu serentak, ia menyatakan dana dan tenaga dapat teratur sehingga tidak membuang energi dan dana secara berlebihan.
Baca Juga:
"Jika serentak dilakukan justru akan lebih efisien. Polri tidak perlu lagi minta bantuan dana untuk pemilihan. Efisiensi itu dalam waktu dan proses pengamanan. Energi kita semua juga efisien," tandas Nurul. (flo/jpnn)
JAKARTA--Perludem merekomendasikan agar pemilu serentak digelar dua kali dalam kurun lima tahun. Hal ini disampaikan Ketua Perludem, Didik Supriyanto
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang