Usul PAN Untuk SBY-PKS
Jumat, 14 Juni 2013 – 08:23 WIB

Usul PAN Untuk SBY-PKS
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selaku Ketua Sekretariat Gabungan (Setgab) sebaiknya melakukan pertemuan dengan Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Hilmi Aminuddin. Ia mencontohkan kasus SBY dengan PKS seperti dalam kasus di dunia sepakbola, yakni antara klub raksasa Spanyol Real Madrid dengan Jose Mourinho, bekas pelatih Madrid, yang kini melatih Chelsea.
Dalam pertemuan itu, SBY dan Hilmi membuat suatu kesepakatan untuk berpisah. Hal itu menyusul sikap PKS yang berbeda dengan kesepakatan partai pendukung pemerintah di Setgab terkait kenaikan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.
Partai koalisi yang tergabung di Setgab menyetujui kenaikan BBM sedangkan PKS menolaknya. "Sebaiknya memang SBY dan ketua majelis syuro PKS ketemu lalu sepakat berpisah," kata Wakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Drajad Wibowo saat dihubungi, Kamis (13/6) malam.
Baca Juga:
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selaku Ketua Sekretariat Gabungan (Setgab) sebaiknya melakukan pertemuan dengan Ketua Majelis Syuro
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung