Usulan Formasi ASN 2024 Pemprov Sumsel, Tenaga Teknis Paling Banyak
Kamis, 08 Februari 2024 – 07:20 WIB
"Berdasarkan aturan KemenPAN-RB, penghitungan jumlah formasi ASN ini harus sesuai dengan kebutuhan dan kas daerah," ungkap Ismail.
Dia menjelaskan dalam pengajuan formasi tersebut, paling banyak itu ialah tenaga teknis, dan disusul untuk guru.
"Formasi ASN ini paling banyak untuk tenaga teknis, karena selama ini yang menjadi prioritas itu guru. Namun, kami tetap menunggu regulasi dari pemerintah pusat," katanya.
Selain itu, Ismail mengatakan berdasarkan informasi dari pemerintah pusat, seleksi ASN ini bisa dilaksanakan sebanyak tiga kali dalam satu tahun. (antara/jpnn)
Sebanyak 6.138 formasi ASN (PPPK dan PNS) diajukan Pemprov Sumsel kepada pemerintah pusat. Formasi tenaga teknis paling banyak.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Seleksi CPNS Kemenkumham, Silakan Lapor ke Sini Jika Ada Kecurangan
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Tercecer dan Database Bisa Seleksi PPPK, Jumlah Peserta jadi Makin Banyak
- SKD CPNS Kota Bengkulu, 391 Peserta Lulus & Lanjut ke Tahap SKB