Usulan Raskin ke 14 Terancam Ditolak
Rabu, 28 Maret 2012 – 13:07 WIB
"Untuk Fraksi PKS belum ada pernyataan sikap menolak atau menerima, tapi kita akan minta pernyataan sikap PKS secara resmi nanti," kata Romahurmuzi.
Karena belum adanya kata sepakat antara fraksi fraksi di Komisi IV, pimpinan rapat mengambil keputusan persoalan Raskin tersebut dibahas dalam internal Komisi dan rapat diskors beberapa saat.
Dirut Perum Bulog, Tarto saat ditanya tentang kemungkinan penolakan fraksi fraksi di Komisi IV terhadap Raskin ke 14, Ia mengatakan apapun kesimpulan komisi IV nantinya, yang berwenang memberikan jawaban adalah pemerintah. Karena Bulog hanya pelaksana, bukan pengambil kebijakan.
Hingga berita ini dirilis, Komisi IV masih menggelar rapat internal untuk pengambilan kesimpulan rapat, apakah menolak Raskin ke 14 atau menerima.(fat/jpnn)
JAKARTA--Rencana penyaluran raskin ke 14 oleh pemerintah melalui Perum Bulog terancam ditolak oleh DPR. Pasalnya dalam rapat kerja antara komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gugus Tugas Polri Tancap Gas Dukung Ketahanan Pangan
- Forum Pemred SMSI Gelar Diskusi Membedah Solusi Kemacetan yang Merugikan Masyarakat
- Kadin Munaslub Sebut Prabowo Akan Hadir di Rapimnas, Begini Tanggapan Kubu Arsjad
- Ketua PP PMKRI Soroti Dua Isu Penting Saat Bertemu Menteri Komdigi RI
- Renovasi Rumah di Menteng Tetap Jalan Meski Tebang Pohon Tanpa Izin
- Terbukti Bersalah, Kusumayati Dihukum 14 Bulan Penjara