Usung Anak Pak SBY, Demokrat: ini Bukan Sekedar Wangsit yang Baik

"Ini modal untuk kepemimpinan dalam konteks pemimpin muda yang belum 40 tahun. Mas Agus membawa harapan dan negeri ini perlu banyak orang muda," katanya.
Sylviana, ujar Didi, merupakan sosok birokrat yang sangat kompeten dan banyak prestasi. Sylviana pernah menjadi wali kota Jakarta Pusat, dan Deputi Gubernur DKI Jakarta Bidang Pariwisata dan Kebudayaan.
"Cukup banyak catatan yang meyakinkan kami bahwa pasangan ini membawa harapan dan terobosan baru bagi Jakarta," tutur Didi.
Terpenting lagi, Didi menegaskan, mereka menampilkan Agus sebagai ide baru menjadikan Jakarta lebih manusiawi. Sebab, selama ini pembangunan Jakarta terkesan hanya pada wajah saja, namun belum bisa merekatkan masyarakat.
"Butuh pemimpin yang bisa merekatkan masyarakat," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Agus Harimurti Yudhoyono membuat publik kaget, sedih, kesal dan bangga, setelah mendadak diusung Koalisi Cikeas menjadi calon gubernur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres