Usung Konsep Baru, IMOS 2023 Digelar Pada Oktober di ICE BSD

Penyelanggaran IMOS+ mendapat sambutan positif dari para produsen sepeda motor di Indonesia.
Pameran tersebut, bahkan juga akan diramaikan oleh para produsen motor listrik dan produk-produk aftermarket.
IMOS+ 2023 diharapkan menyediakan lokasi outdoor untuk para pengunjung. Karena menurut laporan yang diterima, pengunjung berharap agar pameran tersebut dapat mengakomodasi permintaan lahan kegiatan outdoor bagi para peserta maupun komunitas motor.
“AISI ingin memanjakan para pengunjung dengan berbagai kegiatan pendukung selama pameran sehingga terbangun kedekatan industri sepeda motor dengan konsumennya."
"Oleh karena itu, tempat penyelenggaraannya pun disesuaikan untuk memberikan kenyamanan lebih untuk peserta dan pengunjung,” imbuh Sigit. (rdo/jpnn)
Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) memutuskan akan menggelar Indonesia Motorcycle Show atau IMOS pada tahun ini.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Penjualan Motor Pada Februari 2025 Mengalami Peningkatan
- Penjualan Motor Baru Pada Januari 2025 Menurun, Tetapi Ekspor Naik
- AISI Soroti Tantangan Penetrasi Kendaraan Listrik di Indonesia
- AISI Berharap Penjualan Motor Baru Sepanjang 2024 Bisa Mencapai 6,5 Juta Unit
- FIFGroup Tawarkan Promo Spesial Selama di IMOS 2024
- Pameran Sepeda Motor IMOS 2024 Segera Digelar, Banyak Pilihan Produk Baru