Usut Cirus, Kejagung - Polisi Saling Lempar
Sabtu, 18 September 2010 – 07:09 WIB

Usut Cirus, Kejagung - Polisi Saling Lempar
Bagaimana jika kejaksaan tidak bertindak? "Masyarakat bisa membuat laporan ini. Akan kami tangani," ucapnya. Di bagian lain, anggota Satgas Pemberantasan Mafia Hukum Mas Achmad Santosa sangat yakin, dalam perkembangannya, kasus mafia pajak dengan aktor utama Gayus Tambunan itu menyeret tersangka baru.
"Kan sidangnya belum selesai. Jadi, tunggu saja perkembangannya," ucapnya. Pria yang akrab disapa Ota tersebut tidak mau berkomentar mengenai kejaksaan dan kepolisian yang saling lempar soal keterlibatan Cirus. "Pokoknya, kami yakin akan ada tersangka baru," ucapnya. (kuh/c7/iro)
JAKARTA - Janji Kejaksaan Agung (Kejagung) dan Mabes Polri untuk memberantas mafia peradilan perlu dipertanyakan. Sebab, dua aparat penegak hukum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis