Usut Korupsi Emir Moeis, KPK Kirim Penyidik ke Amerika
Rabu, 06 Februari 2013 – 16:26 WIB

Usut Korupsi Emir Moeis, KPK Kirim Penyidik ke Amerika
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum juga melakukan pemeriksaan terhadap politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Izedrik Emir Moeis. Menurut Ketua KPK, Abraham Samad, dalam kasus Emir ada beberapa data dan keterangan dibutuhkan lembaga anti korupsi itu dari luar. "Penyidik belum ke sana lagi. Karena itu tadi penyidiknya sedikit jadi perlu waktu. Mudah-mudahan minggu depan bisa kita kirim ke Amerika Serikat," kata Abraham.
"Dia memang membutuhkan waktu yang agak sedikit lebih lama," kata Abraham di DPR, Jakarta, Rabu (6/2).
Untuk mengusut kasus itu, Abraham menerangkan penyidik KPK akan pergi ke Amerika dalam waktu dekat. Penyidik lembaga antikorupsi itu sebelumnya telah pergi satu kali ke sana. Tapi itu belum selesai sehingga perlu diulang.
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum juga melakukan pemeriksaan terhadap politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Izedrik Emir
BERITA TERKAIT
- Reklamasi Berpotensi jadi Sumber Pendapatan Baru Bagi Negara & Buka Peluang Usaha Masyarakat
- AKBP Fajar Ditangkap Propam Mabes Polri, Kasusnya Dobel
- Bea Cukai Mataram dan Polda NTB Gagalkan Penyelundupan Narkotika di Bandara Lombok
- Gubernur Jabar Janji Sikat Premanisme di Kawasan Industri & Pabrik, Wamenaker: Dapat jadi Contoh
- Diduga Selingkuh dengan Anggota DPRD Malut, Wakapolres Kompol S Dicopot
- Heboh Oknum Anggota DPRD Malut Diduga Selingkuh dengan Wakapolres, Alamak