Utamakan Kepuasan Pelanggan, Indihome Lakukan Inovasi Ini

Menurut dia, IndiHome juga mengusung konsep Window of Entertainment sebagai salah satu inovasi terbaru.
Konsep trersebut menyediakan berbagai pilihan konten menarik mulai dari layanan TV Interaktif, Minipack Channel TV, add-on, 11 OTT Partner, seperti Netflix, Disney+Hotstar, Vision+, VIU, CATCHPLAY+, MOLA, Vidio, WeTV, Lionsgate Play, HBO Go, dan Gameqoo.
Selain itu, IndiHome juga memiliki jumlah channel hingga 247 live channel yang bisa ditawarkan kepada pelanggan.
Tidak hanya itu, perusahaan pelat merah itu menambahkan layanan baru, yaitu Paket Bebas Tanpa Batas atau Paket Buy Your Own Device (BYOD) dan Paket Pembayaran di Depan (PDD).
Para pelanggan yang memilih Paket Bebas Tanpa Batas berhak memiliki perangkat resmi dari Telkom, sedangkan untuk pelanggan yang memilih paket PDD, akan mendapat diskon sampai 30 persen.
Kurniawan menjelaskan Indihome juga melakukan sinergi dengan Telkom Group khususnya Telkomsel melalui penjualan IndiHome Halo, IndiHome Orbit, dan IndiHome+.
Sinergi tersebut akan memberikan pilihan layanan lebih luas untuk solusi fixed broadband dan seluler bagi pelanggan.
Coverage area layanan IndiHome juga diperluas hingga ke 498 kota dan kabupaten di Indonesia.
IndiHome berkomitmen mengembangkan layanan internet bagi masyarakat Indonesia terus dikembangkan.
- Trafik Broadband Meroket Selama Libur Lebaran 2025, Telkomsel Beber Penyebabnya
- Digiland 2025, Tak Hanya Hadirkan Event Lari, Bakal ada Sheila on 7 Hingga Padi Reborn & Pasar UMKM
- Telkomsel Siap Berburu Frekuensi 700 MHz & 2,6 GHz
- Telkom Group Buka Mudik Gratis 2025, Begini Cara Daftarnya
- Top, Telkomsel Merampungkan Jaringan 5G di Jabodetabek
- Asyik, Jaringan 5G Telkomsel Kini Hadir di Jabotabek, Kecepatannya Tembus 500 Mbps