Utang Indonesia Rp 7.000 T, Ustaz HNW Sindir Jokowi Mulas
Minggu, 25 Maret 2018 – 15:49 WIB
Sebab, menurut HNW, utang yang sedemikian besar ternyata tidak membuat kesejahteraan rakyat membaik.
“Utang itu untuk apa? Sebab, utang jalan terus tetapi lapangan kerja belum dibuka, pengangguran di mana-mana, dan tamatan perguruan tinggi mayoritas tidak terserap lapangan kerja,” kata politikus yang akrab disapa dengan panggilan Ustaz HNW itu. (jos/jpnn)
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid mengkritisi kebijakan pemerintahan Joko Widodo atau Jokowi terkait utang Indonesia yang mencapai lebih dari Rp 7 triliun.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo