Utang Pengembang ke Pemprov Mencapai Belasan Triliun
Sabtu, 04 Februari 2017 – 13:51 WIB
Anggota DPRD DKI Jakarta Maman Firmansyah berharap piutang tersebut segera diselesaikan. Hal ini demi melindungi kepentingan pemprov dan juga masyarakat DKI.
"Kalau perlu menggunakan langkah yang lebih tegas," desaknya. (wok)
Berdasarkan catatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, piutang penataan ruang mencapai Rp 11,8 triliun. Piutang itu berasal dari kewajiban pengembang
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Tak Ada Kerugian Negara, Kubu Tom Lembong Serahkan Bukti Laporan BPK ke Hakim
- Ahli dari BPK Beberkan Kerugian Negara di Kasus Antam
- BPK Diminta Audit Dana Hibah Pemilu dan Pilkada 2024
- Soal Kerja Sama PT Timah dan Smelter Swasta, Saksi Singgung Rekomendasi BPK
- KPK Panggil Auditor Utama BPK terkait Kasus Korupsi X-Ray di Kementan
- Demokrat Minta Auditor BPK Diusut Terkait Jual Beli Opini WTP