Vaksinasi di Sultra Belum Mencapai 50 Persen, Mendagri Ingatkan Ali Mazi
Minggu, 12 Desember 2021 – 21:54 WIB
Pencapaian vaksinasi di Sulta baru mencapai 45,59 persen, sejak dilaksanakan Maret hingga 9 Desember 2021.
Pencapaian tersebut menempatkan Sultra berada di posisi tiga terbawah se-Indonesia setelah Papua dan Aceh.
Dari 17 kabupaten dan kota, hanya Kota Kendari yang mencapai target 70 persen.(gir/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pelaksanaan vaksinasi di Sultra belum mencapai 50 persen, Mendagri Tito Karnavian mengingatkan Ali Mazi.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Mendagri: Tiga Pilar Kekuatan Negara Dimulai dari ASN Berkualitas
- P3PD Memperkuat Kapasitas Kelembagaan Desa, Dukung Visi Indonesia Emas 2045
- Pj Bupati Tapanuli Utara Bikin Gaduh, Mendagri Didesak Segera Mencopot
- Kecewa, Jajaran OPD dan Camat di Nias Barat Adukan Kinerja Plt Bupati ke Mendagri
- Mendagri Menghadiri Temu Karya Nasional, Optimistis Indonesia Emas 2045 Terwujud
- Kemendagri Gelar Temu Karya dan Penganugerahan Penghargaan Desa & Kelurahan Berprestasi 2024