Vaksinasi Hepatitis A Bagi Atlet Muda untuk Prestasi Lebih Gemilang
Kamis, 20 Maret 2025 – 08:50 WIB

Etana dan KONI berkolaborasi gelar vaksinasi Hepatitis A bagi atlet muda untuk dukung prestasi. Foto: dok. Etana
Marciano juga menegaskan pentingnya kolaborasi dengan pihak swasta dalam mendukung kesehatan atlet. Menurutnya, program ini menjadi motivasi untuk terus berkarya dengan skema kemitraan dan kolaborasi.
Melalui kegiatan ini, Etana berharap vaksinasi menjadi langkah awal dalam menciptakan generasi atlet yang lebih sehat dan siap membawa nama Indonesia di kancah dunia. (jlo/jpnn)
Etana dan KONI berkolaborasi gelar vaksinasi Hepatitis A bagi atlet muda untuk dukung prestasi.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Dukung Pasien Ginjal, Etana Kembangkan Pengobatan Inovatif Berbasis Lokal
- Kemal Akbar Sebut Jemaah Haji dan Umrah Tetap Perlu Vaksinasi, Begini Alasannya
- Etana Dorong Kenandirian Farmasi Nasional Melalui Vaksin Lokal
- Dukung Asta Cita, BNI Menggali Potensi Atlet Muda Bulu Tangkis di Tanah Air
- Ada Diskon Hingga 20 Persen untuk Pelayanan Kesehatan di inHarmony Tower
- Kunjungi Kaltim, Delegasi Selangor Jalin Kolaborasi Regional untuk Pencegahan Dengue