Vaksinasi Jemaah Haji dan Umrah, Sinovac Diminta Mengurus EUL dari WHO

Vaksinasi Jemaah Haji dan Umrah, Sinovac Diminta Mengurus EUL dari WHO
Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay. Foto: Ricardo

Oleh karena itu, kata Saleh, jemaah haji Indonesia yang telah divaksin Sinovac harus dipastikan diakui dan diperbolehkan masuk Arab Saudi.

"Kalau tidak, daftar antrean jemaah yang mau berangkat haji akan semakin panjang," pungkas Saleh. (fat/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Sinovac harus mengantongi Emergency Use Listing (EUL) dari WHO demi kepentingan vaksinasi calon jemaah haji.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News