Valencia Tidak Lengkap
Janji Serius Lawan Indonesia
Kamis, 02 Agustus 2012 – 06:12 WIB

AKRAB : Roberto Soldaldo saat bertemu kapten tim Indonesia Bambang Pamungkas seusai memberikan keterangan kepada wartawan di Jakarta. FOTO: CHARLIE.LOPULUA/INDOPOS
JAKARTA - Indonesia kembali kedatangan klub asal Eropa. Kali ini, klub liga Spanyol Valencia CF yang akan mengadakan uji coba melawan tim Indonesia Selection di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Sabtu lusa (4/8).
Sayang, klub berjuluk El Che tersebut tidak membawa seluruh pemainnya. Tiga pemain andalannya, Adil Rami, David Albelda, dan Vicente Guaita, harus tetap berada di Spanyol karena dalam proses perawatan setelah mengalamai cedera.
Baca Juga:
Namun, pelatih Mauricio Pellegrino mengaku tak terlalu memikirkan hal itu karena dia juga membawa serta beberapa pemain anyarnya yang disebut cukup penting untuk musim mendatang. Mereka adalah Fernando Gago dan Joao Pereira.
Untuk itu, dia menyebut bahwa kekuatan timnya tidak akan berbeda jauh dan akan tetap bermain dengan gaya menyerang Valencia.
JAKARTA - Indonesia kembali kedatangan klub asal Eropa. Kali ini, klub liga Spanyol Valencia CF yang akan mengadakan uji coba melawan tim Indonesia
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah