Valverde Menang Foto Finis
Selasa, 21 Agustus 2012 – 18:25 WIB
Melalui kemenangan itu pula, enam pembalap Movistar jadi yang teratas di general classification. Di posisi keenam, juara bertahan Juan Jose Cobo berada di posisi keenam, ketinggalan 4 detik dari lima rekannya yang lain. Sementara Castroviejo berada di posisi teratas.
Posisi enam besar tak berubah hingga etape kedua. Pada etape 181,4 km dari Pamplona ke Viana itu, pembalap Argos-Shimano John Degenkolb jadi pemenangnya. Dia memenangkan adu sprint melawan Allan Davis (Orica-GreenEdge) dan Ben Swift (Sky). (ady)
EIBAR - Sengitnya persaingan para calon juara Vuelta a Espana tergambar jelas di akhir etape ketiga. Di etape yang menempuh jarak 155,3 km dari Faustino
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!