Vamos Indonesia Terpaksa Pulangkan 28 Pemain Muda dari Spanyol
Selasa, 17 Maret 2020 – 16:00 WIB
BACA JUGA: Innalillahi, Diana Meninggal Dunia dengan Mengenaskan, Tubuhnya Tergantung di Rumah
"Kami sangat peduli dengan keselamatan serta kesehatan anak-anak Indonesia di Spanyol, sehingga cepat kami putuskan untuk segera memulangkan dan mengembalikan mereka ke tempat yang paling aman dan nyaman, yakni kembali kepada keluarganya masing-masing," kata
Fanny Riawan, founder Vamos Indonesia, Senin (16/3). (dkk/jpnn)
Program pembinaan usia muda Vamos Indonesia terimbas dengan wabah Virus Corona. Ini tak terlepas diberlakukannya kebijakan lockdown di seluruh wilayah Spanyol, Vamos Indonesia langsung menarik pulang 28 anak yang digembleng di sana.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Vamos Indonesia Umumkan Skuad untuk Berlaga di Liga Futsal Profesional 2022
- Pesan dari Founder Vamos Indonesia untuk Egy Maulana Vikri
- Epidemi Virus Corona Pernah Terjadi di Zaman Purba, Baru Reda Setelah 20 Ribu Tahun
- Mengapa Melbourne Lebih Sering Mengalami Wabah COVID-19?
- Antisipasi Varian Baru Corona, LaNyalla Dukung Kebijakan Tutup Pintu Sementara
- Vamos Indonesia Kirim 20 Pesepak Bola Muda Latihan ke Kroasia