Van Bronckhorst Siap ke Indonesia
Plus 20 Pemain Belanda Keturunan Indonesia Lainnya
Kamis, 10 Maret 2011 – 19:47 WIB
JAKARTA - Indonesia bakal kembali didatangi oleh bintang sepak bola dunia. Setelah Luis Figo, kini pecinta bola tanah air akan disambangi kapten timnas Belanda pada Piala Dunia (PD) 2010 lalu, Giovanni van Bronckhorst, tepatnya pada pekan depan atau 17-22 Maret mendatang. Tujuannya, agar pemain-pemain tersebut bisa memberikan kontribusi kepada dunia sepak bola Indonesia, antara lain melalui pemberian coaching clinic, workshop, hingga pertandingan persahabatan. "Tanah Air Beta ini diadakan untuk mendorong peningkatan prestasi sepak bola Indonesia. Kami juga ingin lebih dekat dengan pemain sepak bola berdarah Maluku yang ada di Belanda," terang Velix.
"Dia diundang datang pada acara yang diadakan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan Kantor Staf Khusus Presiden. Acaranya bertema Indonesia Tanah Air Beta," ungkap Staf Khusus Presiden Bidang Pembangunan Daerah dan Otonomi Daerah, Velix Wanggai, di Kantor Kemenpora, Jakarta, kemarin (9/3).
Baca Juga:
Mantan kapten Oranje kelahiran Rotterdam ini sendiri memang sengaja didatangkan, karena masih memiliki darah Indonesia dari ibunya yang memiliki darah marga Sapulete dari Maluku. Alasan lain mendatangkan Van Bronckhorst, disebutkan adalah untuk memberikan garansi kedatangan pemain-pemain Belanda lainnya yang masih memiliki darah Maluku ke Indonesia.
Baca Juga:
JAKARTA - Indonesia bakal kembali didatangi oleh bintang sepak bola dunia. Setelah Luis Figo, kini pecinta bola tanah air akan disambangi kapten
BERITA TERKAIT
- Casey Stoner Minta Sprint Dihapus, MotoGP Bukan Balapan Terburu-biru
- Martin Sepertinya Ragu Bisa Memenangi Sprint MotoGP Barcelona
- Timnas Indonesia vs Jepang, Shin Tae Yong Beri Pesan Khusus untuk Skuad Garuda
- Inilah Daftar 15 Petarung UFC dengan Bayaran Tertinggi, Ada Conor McGreggor
- Timnas Indonesia vs Jepang: Shin Tae Yong Punya Permintaan kepada Jay Idzes cs
- Indonesia vs Jepang: Penyebab Jay Idzes Percaya Diri