Van Dijk Harus Absen, Jajang Risau
Selasa, 02 Juli 2013 – 05:16 WIB
Penampilan Van Dijk memang layak dicintai, setidaknya untuk saat ini. Betapa tidak, mantan pemain Adelaide United ini mampu mendongkrak produktivitas gol Persib musim ini. Jika di 4 pertandingan awal, saat tidak diperkuat Van Dijk, Persib mampu mencetak 7 gol di 4 pertandingannya (rata-rata mencetak 1,75 gol per pertandingan), maka setelahnya, Van Dijk membawa Persib bisa mencetak 55 gol dari 22 pertandingan, dengan rata-rata 2,5 gol per pertandingan.
Baca Juga:
Sesuai manual liga, Sergio dihukum larangan tampil untuk satu laga jika mendapatkan tiga kartu kuning. Jika merujuk jadwal, hukuman itu akan berlaku saat Persib menjamu Mitra Kukar di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (9/7).
Namun, Persib tampaknya sudah siap tanpa Sergio. Pelatih Jadjang masih memiliki pemain andalan dalam diri Kenji Adachihara. Dalam dua laga terakhir, Kenji selalu mencetak gol mesti diturunkan dari bangku cadangan.
“Kenji tidak terlalu jauh berbeda kemampuan dan kualitasnya dengan Hilton (Moreira) dan Sergio (van Dijk). Saya tidak kaget dia cetak gol karena dia pemain berkualitas,” kata Jajang. ”Tapi, kita harus siap dengan keadaan pun dalam tim,”jelas mantan asisten pelatih Pelita Jaya. (lis)
JAKARTA - Saat Persib Bandung harus kehilangan pemain, tidak ada yang paling dikhawatirkan seperti saat absennya Sergio van Dijk. Saat melawan Mitra
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024