Van Gaal Tetap Respek pada Indonesia
Rabu, 05 Juni 2013 – 16:07 WIB
JAKARTA - Pelatih Timnas Belanda Louis van Gaal tetap menyiapkan tim dengan baik jelang laga persahabatan melawan Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan Jakarta, Jumat (7/6). Van Gaal menyatakan tetap respek dengan Indonesia meski punya peringkat yang FIFA cukup rendah.
"Jika kamu pelatih atau pemain profesional, maka kamu akan menyiapkan tim dengan baik siapan lawannya," kata Louis van Gaal saat menggelar konferensi pers di Hotel Shang-ri La Jakarta, Rabu (5/6).
Baca Juga:
Van Gaal menyatakan akan tetap serius melawan Indonesia. Hal itu diperlihatkannya dengan menyiapkan tim sejak minggu lalu.
"Kita melakukan perjalanan jauh ke Indonesia dan sudah menyiapkan tim sejak minggu lalu," ungkap mantan pelatih FC Barcelona tersebut.
JAKARTA - Pelatih Timnas Belanda Louis van Gaal tetap menyiapkan tim dengan baik jelang laga persahabatan melawan Indonesia di Stadion Utama Gelora
BERITA TERKAIT
- Guardiola Tuntut Erling Haaland Bisa Bermain sebagai Penyerang Kreatif
- Arab Saudi Jadi Korban, Bahrain Mengancam Timnas Indonesia
- Yakin Lautaro Martinez Mengakhiri Puasa Gol, Inzaghi: Dia akan Menemukan Ketajamannya Kembali
- 3 Klub Serie A Mengincar Tanda Tangan Jay Idzes
- Pengakuan Joan Mir Untuk Tetap Setia di Honda
- Shin Tae Yong Parkir 2 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024