Van Marwijk Mundur
Jumat, 29 Juni 2012 – 09:49 WIB

Pelatih Belanda, Bert van Marwijk (tengah) mengundurkan diri. Foto: Getty Images
Tak berhenti sampai di situ saja, keperkasaan Belanda berlanjut di babak kualifikasi Euro. Mark van Bommel dkk mampu memenangi 9 dari 10 laga kualifikasi. Mereka hanya sekali menelan kekalahan dari Finlandia. Sayangnya, di Euro mereka malah tidak bisa sekalipun meraih tiga poin dari tiga pertandingan penyisihan grup.
Pasca tersingkir dari Euro 2012, sebenarnya pihak KNVB masih berpikir untuk mempertahankan van Marwijk sebagai arsitek timnasnya. Namun, itu berubah seiring dengan desakan banyak pihak untuk memperbarui skuad timnas, termasuk jabatan pelatih. "Tentu ini bukanlah hal yang menggembirakan. Tapi kami harus bersikap realistis," lanjut van Oostveen.
Dalam pernyataan resminya yang dikutip di BBC, van Marwijk sempat ragu untuk mengambil keputusan mundur dari jabatan yang sudah dijalaninya sejak dua tahun silam itu. "Namun sekarang saya sudah mantap mengambil keputusan ini," tegas mantan pelatih Feyenoord Rotterdam itu. (ren)
AMSTERDAM - Berakhir sudah teka-teki masa depan Bert van Marwijk di kursi pelatih timnas Belanda. Setelah mendapat serangan bertubi-tubi pasca kegagalannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah