Vanili Terbaik di Indonesia Diterbangkan ke Amerika
Sabtu, 13 Agustus 2022 – 20:17 WIB

Pelepasan ekspor Vanili tujuan Amerika Serikat, Jum'at (12/8). Foto: Diskominfotik NTB
Selain itu juga ingin melihat bagaimana turunan produk olahan dari vanili di NTB.
Namun, dari sisi hilir pasar yang di bentuk juga diturunkan menjadi produk olahan turunan berupa powder vanili, sehingga diharapkan petani-petani bisa ikut semakin berkembang.
Kepala Balai Karantina Pertanian Kelas I Mataram drh. Arinaung, M.Si juga menyampaikan bahwa ini adalah salah satu bentuk keberhasilan yang dicapai.
Menurutnya, capaian itu masih sekitar 10 persen dari potensi pasar yang di miliki NTB.
"Potensi sangat besar, kami menyampaikan juga temuan di lapangan bahwa ada potensi ekspor vanili organik yang diharapkan dapat dikembangkan," sebutnya.(mcr38/jpnn)
Balai Penelitian Tanaman dan Obat (Balittro)nyatakan bahwa salah satu vanili terbaik di Indonesia itu ada di NTB.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Edi Suryansyah
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya
- Apresiasi Langkah Pemerintah Merespons Tarif Impor Trump, Demokrat: Pendekatan Cerdas
- Prabowo Yakin RI Bisa Hadapi Kebijakan Tarif Impor Donald Trump
- Tunggu 20 Persen
- Tak Punya Uang, Bu Yuliana Bawa Pulang Jenazah Bayi Pakai Taksi Online