Venezuela Tak Mau Berhubungan Dengan Amerika
Jumat, 22 Maret 2013 – 11:04 WIB
“AS menolak tudingan yang menyebutkan bahwa kami terlibat dalam upaya mengacaukan pemerintahan Venezuela ataupun mencoba mengganggu masyarakat negara itu,” kata juru bicara departemen dalam negeri Victoria Nuland.
Baca Juga:
Ini bukan kali pertama Venezuela melakukan tudingan terhadap AS. Sebelumnya, mereka juga menuding AS telah terlibat dalam upaya pembunuhan Chavez. Menurut pemerintahan Venezuela, AS mengirimkan mata-mata untuk meracuni Chavez. (jos/mas/jpnn)
VENEZUELA - Situasi Venezuela pascakematian presiden Hugo Chavez memang belum pulih. Venzuela mesti melakukan pemilihan umum untuk mencari sosok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer