Venna Melinda: Saya Selamat Dari Maut Ya...
Senin, 16 Januari 2023 – 16:09 WIB

Verrell Bramasta bersama ibunya, Venna Melinda. Foto: Instagram/bramastavrl
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Venna Melinda bersyukur masih diberi keselamatan pascadiduga menjadi korban KDRT suaminya, Ferry Irawan.
Verrell Bramasta merasa dirinya diberi kesempatan kedua oleh Tuhan.
"Intinya saya di sini mau speak up, karena saya merasa diberi kesempatan kedua. Saya diberikan kehidupan lagi sama Allah setelah selamat," ujar Venna Melinda di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (16/1).
Mantan Puteri Indonesia itu, bahkan menyebut dirinya selamat dari maut.
Aktris Venna Melinda bersyukur masih diberi keselamatan pascadiduga menjadi korban KDRT suaminya, Ferry Irawan.
BERITA TERKAIT
- Paula Verhoeven Mengaku Jadi Korban KDRT, Baim Wong Merespons Begini
- Film Samawa Segera Tayang di Bioskop, Begini Sinopsisnya
- Venna Melinda Doakan Verrell Bramasta Nikah Tahun Ini
- Respons Venna Melinda Setelah Verrell Bramasta Dijodoh-jodohkan dengan Fuji
- Venna Melinda: Menikmati Usia 53 Tahun Dengan Kebahagiaan Bersama Anak
- Bintangi Film Samawa, Badriyah Afiff Bilang Begini