Verifikasi Berkas Honorer K2 Kian Kabur
MAKASSAR -- Proses verifikasi berkas ketegori dua (K2) Pemprov Sulawesi Selatan (Sulsel) tidak jelas. Hingga mendekati batas akhir masa verifikasi, Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dengan Inspektorat belum juga sekata.
Kedua instansi ini saling lempar tanggung jawab persoalan verifikasi. Kepala Inspektorat Sulsel, Yusuf Sommeng seperti yang dilansir Fajar Online (Grup JPNN.com), Sabtu (17/5), mengaku belum tahu seperti apa proses verifikasi tersebut.
Yusuf mengatakan pihaknya hanya berperan membantu dalam proses verifikasi.
"Saya cuma mengirim dua orang anggota untuk membantu BKD. Sampai sekarang saya tidak tahu perkembangannya seperti apa. Kalau mau tahu silakan tanya BKD, karena verifikasi dilakukan di sana," ungkap Yusuf.(iad/ian)
MAKASSAR -- Proses verifikasi berkas ketegori dua (K2) Pemprov Sulawesi Selatan (Sulsel) tidak jelas. Hingga mendekati batas akhir masa verifikasi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi