Vespa Primavera 2021 dan Sprint Hadir dengan 7 Warna Baru

Vespa Primavera 2021 dan Sprint Hadir dengan 7 Warna Baru
Warna baru Vespa Primavera 2021 dan Sprint series. Foto: Vespa

Ada juga pilihan White Innocenza Glossy dan Black Vulcano Glossy?.

?Sementara itu, varian Sprint S mendapat warna Blue Audace Glossy, dan Yellow Sole Glossy?.

Tersedia juga warna baru yang menggambarkan pantai hitam Italia, Black Opaco Matt dan Grey Materia Glossy.

?“Kami percaya bahwa 2021 akan menjadi tahun yang luar biasa bagi semua, terlebih untuk PT Piaggio Indonesia, karena perayaan hari jadi ke-75 Vespa,”? kata President Director PT Piaggio Indonesia Marco Noto La Diega, dalam keterangan resmi. (rdo/jpnn)


Merayakan hari jadi ke-75 tahun, PT Piaggio Indonesia menghadirkan warna baru untuk Primavera 2021 dan Sprint.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News