Veteran AS Kunjungi Adelaide Untuk Temui Pacar Pertamanya Setelah 70 Tahun Berpisah

Namun setelah perang berakhir, Thomas mendapat perintah segera kembali ke Amerika Serikat sehingga dia tidak mendapat kesempatan mengucapkan perpisahan dengan pacarnya.
Thomas mengatakan dia dan Morris kemudian saling berkirim surat dan dia pernah meminta pacarnya pindah ke Amerika untuk menjadi istrinya.
Namun Morris salah paham, dan menduga Thomas sudah menemukan orang lain, dan menghentikan korespondensi.
Mereka akhirnya sama-sama menikah dengan orang lain.
Morris kemudian pindah ke Australia bersama suaminya, namun kemudian bercerai setelah menikah selama 30 tahun.
Thomas sendiri menikah sampai istrinya meninggal di tahun 2001.
Tahun lalu, tiba-tiba Morris meminta putranya untuk mencari Thomas di internet, dan kemudian mereka bisa menjalin kontak lewat Skype.
Sebuah usaha penggalangan dana lewat GoFundMe mengumpulkan cukup dana bagi Thomas untuk bisa mengunjungi Australia guna bertemu Morris.
Norwood Thomas, seorang veteran Amerika Serikat dari masa Perang Dunia II, tiba di ibukota negara bagian Australia Selatan, Adelaide, untuk bertemu
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya