Vicky Shu Hindari Rekayasa demi Sensasi
Senin, 23 Januari 2012 – 06:36 WIB
MERASA satu profesi, Vicky Shu menghargai cara artis yang biasa jualan sensasi. Ada banyak alasan, misalnya karena kemampuan seorang artis yang memang pas-pasan. "Aku tak terlalu tergantung pada gosip atau sensasi. Yang paling penting jaga sikap. Alamiah, tidak dibuat-buat," ucapnya.
"Tergantung orangnya. Bisa jadi si artis mempunyai sesuatu yang berbeda. Atau sedang naik daun sehingga diberitakan terus dan dicari sensasinya," ujar pelantun hit Mari Bercinta 2 ini.
Sensasi, lanjut Vicky, juga bisa ada tanpa direkayasa lebih dulu oleh si artis dan manajernya. Bisa jadi sensasi berkembang seiiring popularitas si artis yang naik. Tapi Vicky pantang populer gara-gara sensasi. Dia terus belajar meningkatkan kemampuan agar berumur panjang di dunia hiburan tanah air.
Baca Juga:
MERASA satu profesi, Vicky Shu menghargai cara artis yang biasa jualan sensasi. Ada banyak alasan, misalnya karena kemampuan seorang artis yang memang
BERITA TERKAIT
- 23 Tahun Berkarya, The Rain Tetap Kompak
- Tengku Dewi Tidak Berharap Nafkah dari Andrew Andika, Ini Alasannya
- Begini Tanggapan Sule Setelah Lagu Susis Viral Lagi
- Lapor Polisi, Natasha Wilona Serahkan Barang Bukti Ini
- Rayakan Hari Ibu Bareng Anak, Paula Verhoeven: Rasanya Campur Aduk
- Intip Keseruan Meet and Greet S.Coups, Wonwoo, dan Vernon di Jakarta