Victoria Akan Habiskan Rp 40 Miliar Bangun Toilet di Twelve Apostles
Rabu, 02 Desember 2015 – 10:15 WIB

Victoria Akan Habiskan Rp 40 Miliar Bangun Toilet di Twelve Apostles
"Jadi saya senang bahwa kami sudah menemukan solusi."
Neville mengatakan dengan perbaikan ini, turis yang akan datang akan lebih banyak lagi.
"Ini adalah daerah yang penting bagi industri pariwisaya di Victoria, dan kami ingin agar pengunjung bertambah." katanya.
"Akses ke toilet yang bersih dan bekerja dengan baik adalah hal yang penting untuk mendatangkan lebih banyak turis lagi."
Menjual lokasi menarik untuk mendatangkan turis tidak sekedar tempat yang indah, namun juga perlu fasilitas lain yang memadai, misalnya toilet. Pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia