Video Aksi Bajing Loncat di Jalur Ngawi-Solo Viral, Polisi Bereaksi Begini
Senin, 24 Oktober 2022 – 20:22 WIB
Oleh karena itu, seluruh pengguna jalan yang melintasi jalur Ngawi-Solo dan lokasi lainnya yang sepi agar lebih waspada guna mengantisipasi aksi serupa.
Polres Ngawi juga akan meningkatkan patroli pengamanan guna mewujudkan keamanan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas di jalur tersebut.(antara/jpnn)
Jajaran Polres Ngawi, Jatim bereaksi setelah video aksi bajing loncat di jalur Ngawi-Solo viral di media sosial. Pengendara sebaiknya waspada!
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini