Video Anggota Dewan Nyabu: PDIP Tunggu Hasil Penyelidikan Polisi
Senin, 10 Oktober 2016 – 03:59 WIB

Dua anggota DPRD Padang Pariaman tampak lagi konsumsi narkoba. Foto: facebook Marsya Agustien
Ia mengatakan bahwa timnya akan melakukan penyelidikan terhadap video yang menggemparkan masyarakat Sumatera Barat itu. "Kita akan menyelidiki kapan video itu diambil dan diunggah biar jelas duduk perkaranya bagaimana," tuturnya.
Jika video tersebut terbukti, tim yang telah dibentuk tersebut akan mengusut tuntas hal tersebut sesuai dengan undang-undang yang berlaku. "Kalau memang terbukti diambil dalam waktu dekat, kita akan memproses hasil penyidikan tersebut sesuai undang-undang," tutupnya.
Ketua DPRD Padangpariaman, Faisal Arifin, dan Kapolres Padangpariaman, AKBP Roedy Yoelianto, belum memberikan jawaban.(g/e/adi/ray/jpnn)
PADANG - Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI Perjuangan Sumatera Barat, Alex Indra Lukman mengatakan akan segera memanggil Salman Hardani, terkait
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi