Video: Beginilah Kondisi Kota Christchurch 5 Tahun Pasca Gempa
Selasa, 16 Februari 2016 – 21:36 WIB
Lima tahun setelah gempa bumi yang menewaskan 185 orang dan melukai ribuan lainnya, suasana di pusat kota Christchurch, Selandia Baru, masih serupa zona bencana.
Banyak bangunan, termasuk Katedral yang bersejarah, hancur dan runtuh, sementara klaim asuransi yang terhenti membuat ribuan warga merasa hanya ada sedikit perubahan sejak gempa terjadi.
Gambar yang diambil lewat drone ini mengungkap seberapa besar dampak kerusakan di Christchurch, di mana beberapa pinggiran kota kini dikenal sebagai Zona Merah –area di mana hampir tiap rumah telah dihancurkan dan alam mengisi kekosongannya.
Baca Juga:
Untuk melihat video asli dari rekaman drone ini, buka tautan berikut.
Lima tahun setelah gempa bumi yang menewaskan 185 orang dan melukai ribuan lainnya, suasana di pusat kota Christchurch, Selandia Baru, masih serupa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Tabrakan Beruntun Belasan Mobil di Tol Cipularang Menewaskan Satu Jiwa
- Korban Kecelakaan WHV di Australia Diketahui Sebagai Penopang Ekonomi Keluarga di Indonesia
- Trump Menang, Urusan Imigrasi jadi Kekhawatiran Warga Indonesia di Amerika Serikat
- Dunia Hari Ini: Tiga Orang Ditangkap Terkait Meninggalnya Penyanyi Liam Payne
- Latihan Militer Terpisah dengan Rusia dan Australia, Indonesia Tak Ingin Dikuasai oleh Siapa Pun?
- Dunia Hari Ini: Donald Trump Jadi Presiden, Kamala Harris Mengakui Kekalahannya