Video Kekerasan Densus Beredar Tak Terkendali
Minggu, 03 Maret 2013 – 05:03 WIB
JAKARTA--Video yang menunjukkan kekerasan yang dilakukan Detasemen Khusus 88 Mabes Polri beredar luas di dunia maya. Situs-situs yang biasa memberitakan kegiatan dunia Islam mengunggahnya sejak Jumat malam. Dalam video itu tampak personil Brimob Polri menginjak dan menelanjangi terduga teroris.
"Ayo buka celananya, ayo buka celananya," teriak oknum polisi berseragam Brimob itu dalam video. Tampak tersangka terorisme berjalan mengangkat tangan dan lalu terduduk membuka celananya.
Baca Juga:
Dalam frame yang lain, ada adegan tersangka terikat dengan tangan dibelakang dan telanjang dada. Mukanya berlumuran darah dan terus diinterogasi polisi.
Mabes Polri masih belum bisa memastikan keaslian video yang bisa disaksikan di situs arrahmah dan youtube itu. "Kami tegaskan penyelidikan masih berjalan. Nanti ada tim yang menelusuri," kata Karopenmas Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar di Jakarta kemarin (02/03).
JAKARTA--Video yang menunjukkan kekerasan yang dilakukan Detasemen Khusus 88 Mabes Polri beredar luas di dunia maya. Situs-situs yang biasa memberitakan
BERITA TERKAIT
- BKN Khawatir Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Gagal jika Masalah Ini Tak Cepat Diselesaikan
- ABPPTSI Mengadu ke Mendiktisaintek, Banyak Masalah Serius
- Honorer yang Sulit Daftar PPPK Tahap 2 Bisa Praktikkan Solusi MenPAN-RB
- PT KSEI Gandeng Yayasan Felix Maria Go Bagikan Susu dan Biskuit Bergizi di NTT
- Menteri Impas: 16 DPO Internasional Ditangkap Sepanjang 2024
- Waka MPR Sebut Layanan & Kualitas Kesehatan Masyarakat Harus Direalisasikan