Video Prabowo Tarik Jaket Menteri Bahlil Ketika Debat Cawapres jadi Viral
Jumat, 22 Desember 2023 – 23:23 WIB

Prabowo Subianto (duduk di tengah) dan Menteri Investasi Bahlil Lahadalia (pojok kiri) ketika menghadiri debat kedua Pilpres 2024 di Gedung JCC, Jakarta, Jumat (22/12). Foto : Ricardo
Selepas debat pertama antarcapres pada Selasa (12/12), KPU menggelar debat kedua yang melibatkan tiga cawapres pada Jumat (22/12) di JCC Senayan, Jakarta.
Tema debat kedua meliputi ekonomi kerakyatan, ekonomi digital, keuangan, investasi, pajak, perdagangan, pengelolaan APBN dan APBD, infrastruktur, dan perkotaan. (cuy/jpnn)
Capres nomor urut dua pada Pemilu 2024, Prabowo Subianto terekam kamera menarik jaket Menteri Investasi Bahlil Lahadalia.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jelang Mudik, Menteri ESDM dan Dirut Pertamina Tinjau Pasokan BBM & LPG di Banten
- Bakal Salat IdulFitri di Jakarta, Wapres Gibran: yang Penting Sungkem ke Presiden Dulu
- IHSG Terbaik di Asia Seusai Prabowo Umumkan THR
- IHSG Melaju di Zona Hijau, Pengaruh THR Cair 100 Persen?
- Gubernur Jateng Dukung Penuh Program Sekolah Rakyat, Mulai Siapkan Lahan
- Panen Kritik, UI Beberkan Alasan Disertasi Bahlil Tidak Dibatalkan