Video Pramuka 2019 Ganti Presiden Bikin Geram
Rabu, 17 Oktober 2018 – 07:54 WIB

Saifullah Yusuf alias Gus Ipul. Foto: Jawapos.Com/JPNN
Diperkirakan tingkatan penggalang yakni 11-15 tahun “Ungkapan tersebut sudah menyalahi AD/ART. Padahal pada saat pelantikan menjadi anggota pramuka, semuanya disumpah untuk tidak memasukkan politik praktis ke dalam organisasi ini,” jelasnya.
Baca Juga:
Menurut Gus Ipul, organisasi gerakan pramuka tidak boleh memasuki politik praktis kecuali mengatas namakan pribadi bukan organisasi pramuka.
Sementara itu Wakil Kwarda Pramuka Jatim, Purwadi mengatakan gerakan pramuka adalah organisasi pendidikan. Menurutnya siapapun tidak boleh menarik gerakan pramuka ke politik praktis.
“Karena kita menyiapkan kader bangsa sesuai dengan Pancasila,” ujarnya. (mus/rtn)
Video Pramuka 2019 Ganti Presiden dianggap sebagai bentuk politisasi yang segera harus disikapi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin