Video Rizky Billlar Lempar Bola Biliar ke Arah Lesti Viral, Sebegini Jumlah Saksi di Lokasi

jpnn.com, JAKARTA - Rekaman CCTV aktor Rizky Billar melempar bola biliar kepada Lesti Kejora viral di media sosial.
Berdasar rekaman, peristiwa tersebut terjadi pada 29 Oktober 2021 pukul 00:07 WIB.
Lesti Kejora terekam dalam keadaan masih mengandung putra pertamanya.
Dalam video tersebut, terlihat Billar sedang bermain biliar bersama teman-temannya.
Seluruh teman-teman Billar berdiri di sekitar meja biliar. Sementara itu, Lesti berdiri di seberang meja biliar menyaksikan Billar bermain.
Namun, Billar tiba-tiba mengambil bola yang berada di meja biliar dan melemparkannya ke arah Lesti.
Beruntung, bola tersebut meleset karena kaki Billar terpeleset di sisi kolam renang.
Video ini sama persis dengan penyataan yang diungkapkan polisi kepada awak media.
Sebegini jumlah saksi yang berada di lokasi kejadian ketika Rizky Billar melempar bola biliar kepada Lesti Kejora.
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua
- Rizky Billar dan Lesti Kejora Akhirnya Umumkan Nama Anak Kedua
- Rizky Billar Pilih Pengasuh Bersertifikasi untuk Menjaga Anak Kedua