Vietnam Produksi Racun Eksekusi Mati
Kamis, 24 Januari 2013 – 14:36 WIB
Untuk melaksanakan hukuman mati dengan suntikan beracun, pemerintah Vietnam perlu mengubah peraturan yang ada. Sebab dalam beleid lama disebutkan ada tiga jenis obat yang digunakan dalam pelaksanaan hukuman mati dengan suntikan, tetapi racun yang akan digunakan berbeda dengan ketiga jenis obat yang selama ini digunakan. Oleh karena itu, pemerintah harus mengubah regulasi itu demi alasan hukum.(Esy/jpnn)
HANOI--Vietnam bakal memproduksi racun sendiri pasca produsen luar negeri menolak mengekspor obat untuk suntikan guna pelaksanaan hukuman mati.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Iran Izinkan Anak 14 Tahun Jalani Operasi Plastik demi Kecantikan