Vietnam vs Timnas Indonesia: Drama 2 Gol Cepat, Kesucian The Golden Stars Terjaga
Senin, 09 Januari 2023 – 21:24 WIB
![Vietnam vs Timnas Indonesia: Drama 2 Gol Cepat, Kesucian The Golden Stars Terjaga](https://cloud.jpnn.com/photo/galeri/normal/2023/01/06/pemain-timnas-indonesia-asnawi-mangkualam-bahar-kiri-saat-lk-4yuu.jpg)
Vietnam berhasil mengalahkan Timnas Indonesia pada leg kedua semifinal Piala AFF 2022. Foto : Ricardo/JPNN.com
Skor 2-0 keunggulan Vietnam bertahan hingga wasit meniup peluit panjang tanda laga usai.
Pasukan Park Hang Seo berhak melenggang ke final Piala AFF 2022 setelah unggul agregat 2-0 atas Timnas Indonesia.
Tak cuma itu, Vietnam juga berhasil menjaga kesucian gawangnya. Tercatat, The Golden Stars belum sekali pun kebobolan sepanjang Piala AFF 2022.
Di partai puncak, Vietnam akan menunggu pemenang laga Thailand vs Malaysia yang baru bertanding besok, Selasa (10/1/2023), di Thammasat Stadium, Bangkok.(mcr15/jpnn)
Vietnam vs Timnas Indonesia. Drama 2 gol cepat, kesucian The Golden Stars terjaga.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Timnas U-20 Indonesia vs Iran: Persiapan Berjalan Baik, Garuda Muda Optimitis Raih Poin Perdana
- Patrick Kluivert Bertemu Eks Pelatihnya di Ajax Saat Kunjungi Markas Dewa United
- Elkan Baggott Unjuk Gigi Menjelang Australia vs Timnas Indonesia
- Timnas U-20 Indonesia vs Iran: Persaingan Ketat Sesama Juara Grup Kualifikasi
- Kebobolan 3 Gol di Depan Asisten Patrick Kluivert, Nadeo Optimistis Masuk Timnas Indonesia?
- Nadeo Arga Winata Optimistis Masuk Skuad Timnas Indonesia