Vinicius Junior Pemain Pria Terbaik FIFA 2024
Rabu, 18 Desember 2024 – 09:00 WIB
Dia sering menjadi penentu pertandingan untuk Real Madrid, dengan mencetak 24 gol dalam 39 penampilan di semua kompetisi.
Beberapa momen yang sangat penting adalah satu gol dalam kemenangan Madrid di final Liga Champions atas Borussia Dortmund dan satu gol hat-trick ke gawang Barcelona di final Supercopa de Espana.
Vinicius menjadi orang Brasil pertama yang memenangkan penghargaan pemain pria terbaik FIFA sejak 2007. (antara/jpnn)
Pemain Brasil dan Real Madrid Vinicius Junior dinobatkan sebagai Pemain Pria Terbaik FIFA 2024.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Carlo Ancelotti: Penting Bagi Real Madrid Menjuarai Piala Interkontinental 2024
- Liga Spanyol: Madrid Gagal Rebut Puncak Klasemen dari Barcelona
- 6 Gol & 1 Kontroversi Mewarnai Rayo Vallecano Vs Real Madrid
- Atalanta vs Real Madrid: 3 Poin El Real Memakan Korban
- Atalanta Vs Real Madrid: Pembuktian si Pemuncak Serie A
- Gebuk Girona, Madrid Tempel Ketat Barcelona